More

    Tag: Wiki Santri

    Nominasi Penghargaan Raja Faisal 2025 Kini Dibuka

    Riyadh, Wikisantri.id - Sekretariat Jenderal Penghargaan Raja Faisal mengumumkan pada hari ini, 1 September 2023, akan menyambut nominasi penghargaan untuk tahun 2025 dalam lima kategori (Pelayanan Islam, Studi Islam, Bahasa dan Sastra Arab, Kedokteran, dan Sains). Sekretaris Jenderal Penghargaan Raja Faisal Dr. Abdulaziz Alsebail menyampaikan bahwa penghargaan ini menandai puncak sejarah panjang penghargaan tersebut selama 47 tahun dalam mengakui dan menghormati pribadi serta organisasi terkemuka...

    Pondok Pesantren Muallimin, Pondok Penyuplai Pahlawan Nasional

    Mu’allimin ini merupakan salah satu penyuplai pejuang yang dirasakan manfaatnya bagi perkembangan umat dan bangsa selama setarus tahun lebih, demikianlah testimoni Anies Baswedan kepada Pondok Pesantren Muallimin. Menurutnya Anies, Muallimin adalah sedikit dari perguruan yang direkturnya, tiga pimpinannya, menjadi pahlawan nasional: KH Ahmad Dahlan, KH Mas Masyur, dan KH Abdul Kahar Muzakir. Ya Mu’allimin menjadi saksi perjalanan sebuah lembaga yang melintasi waktu, menjadi tempat persemaian...
    spot_img

    Profil Pondok Pesantren Bustanul Wildan Sumedang

    A.Sejarah Pondok Pesantren Bustanul Wildan adalah salah satu pondok pesantren yang masih melestarikan sistem salafiyah dalam pembelajaran maupun keseharian di pondok tersebut. Pondok salafiyah ini...

    Profil Pondok Pesantren Zumrotul Muttaqien 

    A.Sejarah Pondok Pesantren Zumrotul Muttaqien berada di Kampung Padasuka Desa Situraja Utara, Kecamatan Situraja Kabupaten Sumedang Jawa Barat, didirikan tahun 1990 oleh KH Muhammad Kholil. Pesantren ini berawal...

    Profil Pondok Pesantren Alhikamussalafiyah Purwakarta

    A.Sejarah Pesantren ini awalnya disebut Pesantren Cipulus yang dalam perkembangannya mengalami perubahan nama menjadi Pesantren Alhikamussalafiyah. Pesantren ini didirikan pada tahun 1840 oleh K.H Muhammad/Ahmad...

    Profil Pondok Pesantren Daarul Rahman III Depok

    A.Sejarah Pondok Pesantren Daarul Rahman III Depok yang terletak lebih dekat dengan pasar Parung Jawa Barat yang hanya berjarak + 400 meter. Dibanding jarak dari...

    Profil Pondok Pesantren Nurul Huda Pati

    A.Sejarah Pesantren Nurul Huda Pati berawal dari niat bulat dan tulus dari Kyai Rohmat Noor mengajak lapisan masyarakat khususnya tonggo-tonggonya untuk membangun sebuah mushola. Moshola...

    Profil Pondok Pesantren Baitul Quran Cirata Purwakarta

    A.Sejarah Pondok Pesantren Baitul Quran yang bernaung dibawah Yayasan Baitul Qur’an Indonesia ini adalah lembaga pendidikan yang bergerak di bidang pendidikan, sosial dan dakwah, lembaga...

    Profil Pondok Pesantren Miftahul Hasanah Sumedang

    A.Sejarah Pondok Pesantren Miftahul Hasanah dibawah Yayasan Ma’had Kholafiyah Miftahul Hasanah ini terletak di Sumedang didirikan 14 April 2015, namun beroperasi 26 September 2002 oleh...

    Profil Pondok Pesantren Al-Hikamussalafiyah Sumedang

    A.Sejarah Pondok Pesantren Al-Hikamussalafiyyah (PPHS) yang terletak di Kabupaten Sumedang ini berdiri tahun 1984 dibawah naungan Yayasan Pendidikan Islam Mohammad Aliyuddin. Pesantren ini mempunyai tujuan mendidik...

    Profil Pondok Pesantren Riyadul Huda Majalengka

    A.Sejarah Pondok Pesantren Riyadul Huda ini didirikan pada tahun 1992 oleh  bersama istrinya Hj. Ipah Siti Latipah, dengan keyakinan dan niat yang teguh serta didukung...

    Profil Pondok Pesantren Darul Hidayah Runting Pati

    A.Sejarah Pondok Pesantren Darul Hidayah Runting Pati berada dibawah Yayasan Pendidikan Islam Darul Hidayah (YPIDH) Runting. Cikal bakal yayasan ini berasal dari Lembaga Pendidikan Madrasah Diniyah...

    Profil Pondok Pesantren Asyrofudin Sumedang

    A.Sejarah Pondok Pesantren Asyrofudin yang terletak di Desa Cipicung, Kecamatan Conggeang, Sumedang ini didirikan tahun 1846 oleh Hadratusyekh K. R. Asyrofuddin yang masih keturunan Pangeran...

    Profil Pondok Pesantren Kulon Banon Pati

    A.Sejarah Pondok Pesantren Kulon Banon ini didirikan sekitar tahun 1900 M oleh KH. Nawawi, putra KH.Abdullah. Saat ini pesantren ini dipimpin dan diasuh oleh KH....
    Facebook Comments Box